Blangkejeren-Kamis, 6 Juni 2024 pukul 20.00 WIB bertempat di Pendopo Bupati Gayo Lues. Ketua Pengadilan Negeri Blangkejeren yang diwakili oleh Bapak Iskandar Muda, S.E menghadiri acara Jamuan Makan Malam Bersama Tim Penutupan TMMD Ke-120, kegiatan tersebut dihadiri oleh unsur Forkopimda dan Kepala SKPK Kabupaten Gayo Lues.